Ketar Ketir Bertemu Timnas Indonesia di Perempat Final Piala Asia, Ini Kata Pelatih Korea Selatan

Potret pelatih Timnas Korea Selatan Hwang Sun-hong
Sumber :
  • Istimewa

"Saya berbicara dengan pelatih Shin Tae-yong soal peluang bertemu di perempat final dan kini jadi kenyataan, ini adalah pertandingan dimana kami harus menang," kata Hwang Sun-hong.

Tiga Bintang Liga Top Eropa Beri Sinyal Kuat Bela Timnas Indonesia!