Ketar Ketir Bertemu Timnas Indonesia di Perempat Final Piala Asia, Ini Kata Pelatih Korea Selatan

Potret pelatih Timnas Korea Selatan Hwang Sun-hong
Sumber :
  • Istimewa

Korea Selatan U-23 pun tak ragu untuk menargetkan kemenangan dari Timnas Indonesia di laga yang akan berlangsung di Stadion Abdullah Bin Khalifa, Doha pada Jumat (26/4/2024) dini hari WIB. 

Jadwal Tanding Timnas Indonesia vs Filipina di Piala AFF 2024, Cek Jam Tayangnya

Menurutnya, ini akan lebih dari menjadi sekadar pertemuan senior dan junior saja.

Tapi juga ada adu mental mengingat permainan luar biasa Timnas Indonesia U-23. 

Bermain di Manahan Solo, Hokky Caraka Optimis Ada Gol Loloskan Indonesia ke Semifinal Piala AFF 2024

"Saya terkejut melihat pertandingan ini karena Coach STY menciptakan tim yang sangat bagus, saya pikir ini adalah tim yang bagus," kata Hwang Sun-hong. 

Untuk itu, dia meminta pemain untuk tak memandang sebelah mata aksi dari Marselino Ferdinan cs. 

STY Siapkan Strategi Terbaik: Prediksi Susunan Pemain Indonesia vs Filipina di Piala AFF 2024

"Mereka menunjukkan performa yang bagus. Saya pikir mereka bisa menang jika mereka waspada dan bersiap," terangnya.

Di sisi lain, pelatih interim Korea Selatan ini ternyata sempat berdiskusi dengan STY atas peluang bertemunya Timnas Indonesia U-23 dengan Korea Selatan. 

Halaman Selanjutnya
img_title