Keras! Ini Hukuman Jika Iptu Rudiana Bersalah di Kasus Vina Cirebon

Aryanto soal Iptu Rudiana di kasus Vina Cirebon
Sumber :
  • Istimewa

Siap – Iptu Rudiana, ayah Eki, menjadi salah orang yang tengah dicari banyak pihak. Itu lantaran kesaksian dan tindakannya yang dianggap menyalahi aturan dalam pengungkapan kasus tewasnya Vina Cirebon pada tahun 2016, silam.  

Sidang PK Terpidana Kasus Vina Berproses, Kuasa Hukum Iptu Rudiana Senggol LPSK, Lembaga.....

Sebagaimana diketahui, sejak hakim Pengadilan Negeri Bandung mengabulkan sidang praperadilan Pegi Setiawan, keberadaan Iptu Rudiana hilang bak ditelan bumi. 

Lantas benarkah dia bersalah dalam penanganan kasus pembunuhan Vina Cirebon?

Akhirnya Terbongkar, Rivaldi Alias Ucil Blak blakan Soal Kasus Vina Cirebon, Ternyata Begini Aslinya

Menanggapi hal tersebut, Penasihat Ahli Kapolri, Irjen (purn) Aryanto Sutadi mengatakan, pada tahun 2016 lalu, Iptu Rudiana sendiri sempat diperiksa propam atas tuduhan penganiayaan terhadap pada para tersangka kasus Vina Cirebon.

Namun kala itu, dalam pemeriksaan tersebut Iptu Rudiana tidak terbukti bersalah. Nah kekinian, ia kembali diadukan ke Mabes Polri oleh para terpidana kasus Vina Cirebon dan pihak lainnya.

Propam Akan Tindak Tegas Personel Polri Yang Tidak Netral di Pilkada 2024

Menurut Aryanto, jika Iptu Rudiana terbukti melanggar aturan, sanksi yang dapat menjeratnya cukup berat, bisa soal kode etik hingga ancaman pemecatan. 

"Kalau buktinya cukup, kesaksian cukup, dituntut seperti peradilan biasa. Nah nanti hakim yang memutus. Kalau hakim itu memutus tinggal putusannya apa?" tuturnya.

Halaman Selanjutnya
img_title