Terungkap, Ini Jawaban Habib Rizieq soal Isu Jadi Menteri Prabowo Usai Ditemui Elit Gerindra

Habib Rizieq soal isu jadi menteri Prabowo
Sumber :
  • Istimewa

Maka terjadilah pertemuan di kediaman Habib Rizieq pada Sabtu 3 Agustus 2024, sekira pukul 16.30 WIB dan dihadiri juga oleh Aziz.

Lewat Peringatan Maulid Nabi Kader Gerindra Sosialisasikan Supian Suri Jadi Calon Walikota Depok

Atas dasar itulah, Aziz memastikan tidak ada muatan politis dalam pertemuan tersebut. Namun ia tak menampik, p ara elit Gerindra datang membawa pesan Prabowo Subianto.  

"Jadi mereka menyatakan membawa salam dan pesan dari Pak Prabowo untuk merajut silaturahmi. Kemudian membahas hal-hal ringan lah, terkait misalnya ibadah haji yang tempo hari dilaksanakan oleh pemerintah," katanya.

Anggota DPR Asal Depok Ini Kritik Banyaknya Naturalisasi Timnas Indonesia: Yang Main Bukan Akamsi

Lalu, dalam pertemuan itu, Habib Rizieq juga sempat menyampaikan beberapa pesan, pertama mendoakan semoga ke-depannya pemerintahan Prabowo-Gibran berjalan dengan baik dan diberkahi.

"Habib juga mengingatkan yang pertama untuk konsisten dalam pembelaan Palestina melawan zionisme. Kemudian juga meminta supaya kedepannya pemerintahan adil dan baik berlaku terhadap masyarakat, serta tidak dzalim," ucapnya. 

Peringati Maulid Nabi SAW, Anggota DPRD Fraksi Gerindra Harap Supian Suri Menang Pilkada Depok

Selain itu, menurut Aziz, dalam pertemuan tersebut Habib juga mengingatkan agar menteri-menteri yang nanti menjadi bagian dari kabinet supaya profesional dan berwibawa. 

"Habib pesan agar tidak melibatkan lagi penjahat-penjahat yang terkait dengan kemanusiaan dalam kabinet mendatang. Kemudian juga hal-hal yang prinsip lainnya, supaya mengakomodir kepentingan masyarakat." 

Halaman Selanjutnya
img_title