Borong Tantangan Duel, Hercules Buru Muslim Yunus: Pasti Ketemu!
Sabtu, 24 Februari 2024 - 14:25 WIB
Sumber :
- Tangkapan layar chanel YouTube REY TV
Namun ia memastikan, Yunus akan segera ketemu.
Baca Juga :
Hercules Ingatkan Anak Buah Hindari Narkoba dan Senpi: Kalau Terlibat Tidak Ada Ampun Bagimu
"Jakarta ini penuh anak buah saya gitu loh. Kalau dicari kan cepat, mau cari siapapun pasti ketemu. Nah ini orang siapa menantang-nantang saya? Mana ngajak saya duel," katanya.
Hercules mengatakan, pihaknya sempat berusaha mengejar Yunus ke bandara, namun ternyata ia keburu naik pesawat.
Baca Juga :
Keras, BPM Tolak Kehadiran GRIB Besutan Hercules di Kalbar: Setetes Darah Pun Tidak Akan Mundur
"Anak buah saya kejar sampai bandara lah, tapi dia udah keburu naik pesawat pulang kampung," tuturnya sambil tertawa.