Malangnya Nasib Enji Mantan Suami Ayu Ting Ting, Sudah 10 Tahun Tak Bisa Ketemu Anak: Pelit

Fotonya Ayu dan Enji
Sumber :
  • Istimewa

Ayu Ting Ting pun dianggap tak memberi celah sedikitpun kepada mantan suaminya, Hal tersebut juga disesali oleh Denny selaku pengacara Enji. 

Usai Sampaikan Belasungkawa, SS Dapat Suara Keluarga Ayu Ting Ting Maju Pilkada Depok 2024

"Kalau ada celah itu Mas Enji senang-senang saja, tapi dari pihaknya Mbak Ayu yang belum mau buka pintu. Celah dikit saja Mas Enji mau," tutur Denny. 

Enji Baskoro pun bukan tanpa usaha. Ia mengaku sudah melakukan berbagai cara dan upaya agar dapat bertemu anaknya..

Keluarga Besar Ayu Ting Ting Tunjukkan Dukungannya Untuk Supian Suri di Pilkada Depok 2024

"Ya dari dulu begitu, maunya dekat. Sudah telepon sana-sini, tapi kan belum. Ya Mas Enji pasrah saja, ya tunggu saja Allah kapannya bisa bertemu ya sudah ada jalan Allah di situ," katanya.

Ada kekhawatiran dari Enji kalau nanti Ayu Ting Ting menikah lagi. Ia takut Bilqis lebih cinta pendamping Ayu yang baru ketimbang ayah kandungnya sendiri.

Ayu Ting Ting Ungkap Kronologi Kondisi Ponakannya Sebelum Meninggal Dunia

"Ya gini namanya kata orang cinta pertama anak perempuan kan bapaknya, permasalahannya mereka sekarang nggak jodoh dan itu bukan urusan Mas Enji juga. Ya kita doain yang terbaik buat Mbak Ayu kedepannya," ujar Denny.