Ngeri, Reza Indragiri Sebut Novum Baru Kasus Vina Sudah di Laci Penegak Hukum, Benarkah?

Potret Reza Indragiri pakar psikologi forensik
Sumber :
  • Istimewa

Siap –Lagi, ahli psikologi forensik Reza Indragiri kembali mengungkapkan hal mengejutkan terkait kasus Vina Cirebon yang hingga kini terus menimbulkan polemik dalam proses pengungkapannya.

Indonesia Darurat Judi Online, Budi Gunawan Sebut 97 Ribu Anggota TNI-Polri Ikut Terlibat

Dalam sebuah acara talk show yang tayang di Kompas TV pada jumat 2/8/2024 malam, Reza Indragiri mengatakan bahwa dirinya kembali menyebut harus ada eksaminasi ke titik hulu yang harus dilakukan oleh aparat penegak hukum dalam hal ini pihak kepolisian.

"Secara prosedural, profesional, sudah tepatkah penanganan kasus Vina Cirebon ini," kata Reza seperti dikutip Youtube Kompas TV.

Hasil PK Terpidana Kasus Vina Cirebon Diduga 'Terkatung katung' Susno Duadji: Bubarkan Saja...

Lebih lanjut Reza mengatakan, sekiranya Polri mau melakukan eksaminasi dan membenarkan pernyataan kapolri soal scientific maka menurutnya itu merupakan sebuah novum baru terkait kasus Vina Cirebon.

"Nah kalau ini sebuah Novum, harusnya Polri lah yang mengambil langkah cepat, bukan menunggu para kuasa hukum terpidana yang mengajukan," katanya.

Kapolres Kubu Raya Tegaskan Akan Tindak Personel yang Terlibat Politik Praktis

Jadi, lanjut Reza, jika memang Polri cepat bergerak membawa novum itu ke mahkamah hukum untuk menggerakkan peninjauan kembali.

"Jadi harusnya Polri yang mengambil peran itu," ungkap Reza. Novum baru tersebut, kata Reza, nantinya akan diuji di mahkamah hukum, maka tidak menutup kemungkinan hasilnya akan mengubah 180 derajat kesimpulan terhadap kasus Vina Cirebon.

Halaman Selanjutnya
img_title