Ancaman Semakin Dekat, Prabu Surawisesa Gagal Bendung Ekspansi Kesultanan Demak

Prabu Surawisesa bersama khodam Prabu Siliwangi.
Sumber :
  • Istimewa

Siap – Kerajaan Pajajaran berada di masa kejayaan pada pada pemerintahan Prabu Siliwangi. Di era Prabu Siliwangi, Pajajaran memiliki hasil bumi yang berlimpah dan wilayahnya mencapai Selat Sunda dan Pelabuhan Sunda Kelapa

Peringati Hari Jadi Bogor ke-542, DPRD Kabupaten Beri Tiga Tokoh Sunda Penghargaan

Kejayaan itu berangsur menurun usai Prabu Siliwangi mangkat dan digantikan putranya Prabu Surawisesa.

Pemerintahan Prabu Surawisesa berhasil membawa kemakmuran bagi warganya terutama dengan melimpahnya hasil pertanian. 

Menakar Relevansi Uga Wangsit Siliwangi terhadap Bangsa Indonesia

Pajajaran tumbuh menjadi kerajaan agraris yang makmur. Wilayah pelabuhan Pajajaran selalu disinggahi oleh pelbagai armada asing untuk membeli atau menukar hasil bumi. 

Ramainya pelabuhan menunjukkan keterbukaan kerajaan terhadap bangsa asing sekaligus menjadi ancaman bagi keamanan kerajaan. Apalagi sebelah timur, Kesultanan Demak sedang giat-giatnya melakukan perluasan wilayah.

Sensasi Liburan di Alam Curug Pangeran, Hidden Gem Bogor

Prabu Surawisesa melihat kehadiran bangsa asing di Pelabuhan Sunda Kelapa sebagai peluang untuk menjalin kerja sama. 

Selain untuk alasan perdagangan, kepentingan pertahanan juga menjadi pertimbangan utamanya.

Halaman Selanjutnya
img_title