Gegara Jalan Rusak, Seorang Bayi Meninggal Dunia Saat di Rujuk ke RSUD Agoesdjam Ketapang

Bayi 5 Bulan Meninggal Dunia Saat Melewati Jalan Rusak di Ketapang
Sumber :
  • Tangkapan layar Video Tiktok

Siap – Beredar video yang memperlihatkan seorang bayi berusia 5 bulan meninggal dunia di perjalanan setelah di rujuk dari puskesmas Kendawangan menuju Rumah Sakit Daerah (RSUD) Agoesdjam Ketapang Kalimantan Barat, pada Rabu, 24 Juli 2024.

Alvin Lim, Pengacara yang Bongkar Kejanggalan Tewasnya 6 Laskar FPI Meninggal Dunia

Dari video amatir yang beredar di media sosial Tik Tok @taxi_abbas-kalbar seorang warga mengatakan, seseorang meninggal dunia merupakan takdir tuhan, tapi hambatan di jalan karena jalan rusak di Pagar Mentimun dan daerah Sungai Nanjung.

‘’Bayangkan ya pemerintah Kabupaten Ketapang, ini sudah sekian kali pasien rujukan dari Kendawangan ke Ketapang kami mau bawa. Bukan masalah mati takdir tuhan, tapi hambatan halangan di jalan seperti jalan rusak, tak bisa kah kita nimbun,’’kata warga seperti dikutip dari tiktok@taxi_abbas-kalbar pada Rabu, 24 Juli 2024.

Tradisi Mandi Bunga Mewarnai Kenaikan Pangkat 54 Personel Polres Kubu Raya

Jalan Rusak di Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat

Photo :
  • Tangkapan layar Video Tiktok

Warga menyebut, di Ketapang ada Perusahaan kanan kiri paling besar WHW besar dilarikan kemana anggaranya. Seperti macam ini tidak sempat ke rumah sakit.

Detik-detik Tim Gabungan Temukan Hazirin Tewas di Sungai Kapuas

‘’Coba mata kita dibuka, cuman tidak bisa disebutkan satu persatu baik Bupati atau yang mengurus anggaran dana negara dan dana desa pokonya tidak taulah,’’sebutnya.

Lebih lanjut,warga mengatakan, seperti ini tak sempat lagi ke ketapang udah keduluan mati di jalan. Jalan macam celake, jalan sial di daerah Pagar Mentimun dan daerah Sungai Nanjung.

Halaman Selanjutnya
img_title