4 Fakta Mengerikan Kopda Didit, Prajurit Sikatan yang Ladeni Pengeroyokan 1 vs 100
Selasa, 26 Maret 2024 - 10:27 WIB
Sumber :
- Istimewa
Dikutip dari 500SIKATAN CHANNEL, Batalyon Infanteri Raider 500 terlahir di massa perjuangan tahun 1945, yang dulunya dikenal sebagai Batalyon Sikatan.
Baca Juga :
Soal Pengeroyokan Relawan di Boyolali, Ketum GPMN: Slogan Netralitas dan Humanis Kemana?
2. Kemampuan 3 Kali Lipat dari Infanteri Biasa
Batalyon ini memiliki kemampuan tiga kali lipat dari kemampuan batalyon infanteri biasa, dengan semboyan cepat, senyap, dan tepat.
Baca Juga :
Soal Kasus Pengeroyokan Relawan Ganjar- Mahfud MD, Panglima TNI: Itu Wilayahnya Pak KSAD
Cepat artinya prajurit Raider 500 Sikatan mampu menemukan dan menghancurkan sasaran disegala medan secara cepat.
Senyap artinya prajurit Raider 500 Sikatan melakukan secara senyap melakukan infiltrasi dan ekspirasi tanpa diketahui oleh musuh.
Sedangkan tepat artinya prajurit Raider 500 Sikatan mampu menghancurkan sasaran secara siap dan tepat disasaran.
3. Satuan Khusus
Halaman Selanjutnya
Batalyon Raider 500 Sikatan juga mempunyai dua unit satuan khusus, yaitu 1 unit Gultor dan 1 unit K-9 yang disiapkan untuk penanggulangan anti teror serta tugas-tugas khusus lainnya.