Update Dugaan Kekerasan Seksual Rektor Universitas Pancasila, Benarkah Terjadi di Ruangan Ini?

Ilustrasi dugaan kekerasan seksual Rektor Universitas Pancasila
Sumber :
  • Istimewa

Siap – Polisi tengah mendalami laporan atas dugaan kekerasan seksual yang menjerat Rektor Universitas Pancasila, Jakarta berinisial ETH. 

Justitia Avila Veda, Pejuang Keadilan bagi Korban Kekerasan Seksual dengan Semangat Tanpa Batas

Adapun pelapornya adalah seorang karyawati di kampus tersebut, berinisial RZ (42 tahun), warga Depok, Jawa Barat.

Menurut keterangan RZ pada polisi, dugaan kekerasan seksual yang dialaminya terhadap pada Februari 2023, lalu.

Masuki Usia Emas, Universitas Pancasila Makin Konsen di Kancah Internasional

Dalam keterangan yang tertulis di laporan polisi, tempat kejadian itu di ruang Rektor Universitas Pancasila, di Jakarta Selatan. 

Kasus itu sendiri telah diterima penyidik dengan nomor LP/B/193/I/2024/SPKT/POLDA METRO JAYA pada 12 Januari 2024.

Polri Salut Universitas Pancasila Komit Cegah Narkoba di Lingkungan Kampus, Begini Strateginya

Data yang dihimpun menyebutkan, kejadian bermula ketika RZ dipanggil oleh ETH ke ruangannya lantaran sedang sakit mata. Saat itu, ia tak menaruh curiga sama sekali. 

Kemudian RZ pun berusaha membantu ETH meneteskan obat mata. Namun tiba-tiba, terlapor diduga mencium pipinya. 

Halaman Selanjutnya
img_title