Pesan Misterius di Balik Tewasnya Anak Pamen TNI AU: Saya Mungkin Sudah Mati

Ilustrasi temuan mayat anak Pamen TNI AU
Sumber :
  • Istimewa

Korban ditemukan dengan kondisi luka bakar nyaris 90 persen. Tak hanya itu, polisi juga mendapati luka tusuk pada bagian dada kiri remaja 16 tahun tersebut.

Mengerikan, 4 Perampok Berpistol Satroni Rumah Warga Depok Siang Hari, Nih Videonya

Namun hingga saat ini pihak kepolisian masih mengumpulkan bukti-bukti terkait kematian korban. Penyidik belum bisa menyimpulkan apakah korban bunuh diri atau dibunuh.