Relawan Digital Prabowo-Gibran Bersiap Perang Udara untuk Menangkan Satu Putaran

Relawan digital prabowo gibran
Sumber :
  • Istimewa

SiapRelawan yang tergabung dalam Prabowo-Gibran Digital Team (PRIDE) telah melaksanakan konsolidasi strategis di Sekretariat mereka di kawasan Gandaria, Jakarta Selatan. 

Hasil Hitungan C1 Unggul, Relawan Sahrul Gunawan - Gun gun Gelar Deklarasi Kemenangan

Acara ini bertujuan mempersiapkan tim udara atau digital untuk menguasai media sosial (medsos) dalam rangka kampanye politik.

Konsolidasi tersebut membahas dua aspek kunci: "Strategi Media Sosial yang Efektif untuk Kampanye Politik" dan "Penggunaan Data dan Analisis Big Data untuk Menang Satu Putaran." 

Menelisik Satu satunya Relawan Wanita yang Jadi Sopir Ambulans di Masa Pandemi Covid 19

Pemateri terkemuka seperti M. Sirod, Erwin Aksa, Anthony Leong, Brian Putra Bastara, dan Remon memberikan wawasan kepada tim PRIDE.

Koordinator Nasional PRIDE, Anthony Leong, menegaskan komitmen kuat untuk memenangkan Prabowo-Gibran dengan menguasai jalur media sosial.

Vidio Seorang Pria Bawa Sajam di SPBU Bakau Besar Mempawal Viral di Medsos

Meskipun berfokus pada kampanye positif, tim PRIDE siap menghadapi tantangan dan mengedukasi masyarakat terkait digitalisasi.

Wakil Ketua TKN Prabowo-Gibran, Erwin Aksa, menyatakan pentingnya menguasai media sosial, tanpa berkampanye hoaks, untuk memenangkan capres-cawapres yang diusung.

Halaman Selanjutnya
img_title