Disebut Arogan Hingga Rekaman Suara Viral, Mendikti Satryo: Saya Bisa Buktikan Itu Enggak Ada?

Potret tangkapn layar Youtube
Sumber :
  • Istimewa

Siap –Setelah rekaman suaranya viral dan menuai beragam tanggapan dari berbagai pihak, Mendikti Satryo Soemantri Brodjonegoro akhirnya buka suara dan membantah bahwa suara tersebut bukanlah suara dirinya.

Media Sosial Heboh Maarten Paes Gabung MU? Begini Respons Warganet!

Bahkan, Satryo akan membuktikan bahwa rekaman yang beredar di media sosial bukanlah suaranya.

Ia memastikan bahwa suara yang diduga dirinya arogan terhadap pegawai adalah buatan semata.

Abang Ijo: PSI Hadir Saat Selokan Banjir, Bukan Saat Panggung Penuh Kamera

“Saya bisa buktikan itu nggak ada, itu pasti buatan semua,” ujar Satryo, seperti dikutip Youtube Kompas Tv Selasa 21/1/2025.

Tak hanya itu, Satryo Brodjonegoro menuding ada pihak yang sengaja untuk menjatuhkan nama baik dirinya.

Geger, Rapper AS Sebut Indonesia Jadi Tempat Sampah Dunia, Ternyata Begini Penjelasannya

Lantas Ia pun meminta kepada para ahli IT untuk meneliti rekaman suara itu dan melacak sosok yang membuatnya.

"Akan saya minta tolong ke teman-teman dan pasti maksudnya untuk menjatuhkan saya. Maka saya minta teman-teman yang ahli dalam bidang tersebut untuk melacak dan melihat, kalau perlu mencari pelakunya siapa,” tegasnya.

Halaman Selanjutnya
img_title