Tegas, Ini Sanksi Ditjenpas Terkait Kasus Eks KPLP Sampit

Ilustrasi kasus KPLP Sampit
Sumber :
  • Istimewa

Dirinya menambahkan, sesuai arahan Menteri Imigrasi dan Permasyarakatan (Imipas) Agus Andrianto, pejabat hingga petugas yang terindikasi terlibat pidana akan diserahkan kepada pihak berwajib untuk diproses pidana.

7 Napi Rutan Salemba Kabur Lewat Jalur Tikus, Begini Penampakannya

"Pak Menteri berulang kali menekankan kepada jajaran soal konsistensi menindak pelanggaran-pelanggaran yang dilakukan oleh petugas permasyarakatan," imbuhnya.