Terima Laporan Dugaan Korupsi Damkar Depok, Sandi Serahkan Bukti 30 Video ke Jaksa, Apa Isinya?

Deolipa dan Sandi soal dugaan korupsi Damkar Depok
Sumber :
  • siap.viva.co.id

Siap – Petugas Damkar Depok, Sandi Butar Butar secara resmi telah melaporkan dugaan korupsi atasannya ke pihak kejaksaan.

Kejari Depok bakal Hapus Tilang Tak Diambil, Pelanggar Diimbau Segera Bertindak

Di dampingi kuasa hukum, Deolipa Yumara, Sandi melaporkan soal dugaan korupsi itu ke Kejari Depok sekira pukul 10:45 WIB pada Senin, 9 September 2024. 

Deolipa mengatakan, bahwa laporan itu telah diterima jaksa melalui Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) Kejari Depok. 

KPK Tetapkan Dua Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Dana CSR Bank Indonesia, Satu Anggota DPR

"Nah ini akan diteruskan ke Kajari (kepala kejaksaan negeri) dan akan berproses sebagai laporan aduan," katanya. 

Deolipa meyakini, laporan itu akan ditindaklanjuti oleh pihak kejaksaan. 

Heboh Kontroversi Gelar Doktor Sang Menteri, Deolipa Singgung Dugaan Gratifikasi Pejabat UI

"Kami yakin mereka akan bekerja untuk menelusuri laporan dari Sandi Butar Butar," ujarnya.

Dalam laporan itu, lanjut Deolipa, pihaknya juga menyertakan sejumlah bukti dugaan korupsi tersebut. 

Halaman Selanjutnya
img_title