Masih Tanda Tanya, Ini Sederet Polemik Soal Keaslian Sosok Pegi Alias Perong

Potret penampakan Pegi Alias Perong yang tersebar di Medsos
Sumber :
  • Istimewa

Selain itu, Pegi juga berpindah-pindah lokasi, di antaranya Cirebon dan Bandung.

Misteri Sidik Jari Pegi Setiawan di Kertas Kosong Menyeruak, Kuasa Hukum: Ada Apa dengan Penyidik

Berikut sederat polemik dan tanda tanya publik soal keaslian sosok Pegi Setiawan alias Perong.

Seperti diketahui, belum lama ini, Pengacara kondang Hotman Paris mengaku menerima banyak pertanyaan warganet di Instagram miliknya mengenai keaslian sosok Pegi alias Perong.

Kode Keras Dedi Mulyadi Soal Pegi Setiawan Cianjur, Kalau Tinggal di Cirebon Pasti Sudah Ditangkap?

"Halo Bapak Kapolda Jawa Barat, Halo Bapak Direktur Tindak Pidana Umum Polda Jawa Barat. Banyak netizen senang setelah salah satu dari DPO kasus pembunuhan Vina telah tertangkap yaitu Pegi atau Perong," kata Hotman di Instagram miliknya, Kamis (23/5).

"Namun, belakangan ini ada ribuan netizen yang komen di Instagramnya Hotman Paris yang menanyakan apakah itu asli Pegi atau Perong atau apa?" lanjutnya.

Menelisik Misteri Mangkirnya Polda Jabar di Sidang Praperadilan Pegi, Sebuah Keputusan Sistemik ?

Hotman mengatakan banyak pertanyaan menyimpulkan DPO yang ditangkap bukanlah Pegi.

Meski begitu, Hotman meyakini kerja-kerja profesional Polda Jawa Barat.

Halaman Selanjutnya
img_title