Menelisik Alotnya Dugaan Korupsi UPN Veteran di Tangan Kejari Depok
Rabu, 7 Februari 2024 - 13:46 WIB
Sumber :
- siap.viva.co.id
Ia juga sempat menjelaskan, bahwa proyek ini berasal dari dana hibah melalui Surat Berharga Sukuk Negara (SBSN) yang diajukan sejak 2017.
Baca Juga :
Nama Ahok Menggema di RDP DPR RI dengan Petinggi Pertamina, Andre Rosiade: Dia Ngapain Selain Ngebacot?
Namun, dana hibah baru terealisasi di 2020 dengan nilai anggaran sekira Rp 68 miliar.
"Jadi memang hibah ini bantuan dari pemerintah, dimana dia itu sifatnya harus lengkap. Kalau gedung sekaligus alat, dengan tujuan pemerintah ketika pembangunan selesai, itu (gedung) bisa langsung digunakan," katanya.
Baca Juga :
Viral, Anak Deddy Corbuzier Banjir Cibiran Netizen Gegara Promosi Pertamina, Keluarga Deddy CorBUZZER?
Selain Prof Erna Hernawati, Kejari Depok juga memanggil sejumlah pegawai termasuk panitia proyek tersebut.
Namun demikian, hinga berita ini diturunkan kasus dugaan korupsi proyek gedung kesehatan UPN Veteran Jakarta itu belum juga menemukan titik terang.