Rocky Gerung Bongkar Isi Gelas Kosong Kondisi Kejiwaan Jokowi, Kepala Daerah Diturunkan demi Gibran

Rocky Gerung
Sumber :
  • Youtube rocky gerung official

Rocky juga menyoroti figur perempuan seperti Khofifah yang, meski memiliki potensi memimpin dengan kualitas yang diinginkan, justru dimanfaatkan sebagai alat politik.

Respon Penyataan Megawati Soal Kongres PDIP, Rocky Gerung: Masuk Akal

"Politik patrimonialis dimanfaatkan untuk mengendalikan satu paket, lebih mudah dari pada memimpin orang-orang dari partai yang berbeda," ujar Rocky.

Menariknya, Rocky mengungkapkan bahwa strategi Jokowi dalam melibatkan lebih banyak kepala daerah justru menunjukkan ketidakmampuannya dalam mengendalikan secara intelektual dan hegemoni.

KPK Panggil Ulang Yasonna Laoly Terkait Kasus Suap Harun Masiku

"Raja sudah bergerak sendiri, berarti dia tidak punya kemampuan Hingga menurunkan aparat dan kepala Daerah. Politiknya terlalu terbuka dan ini kontradiksi," tambahnya.