Tiga Latihan Paling Mengerikan Pasukan Elite, Nomor Dua Bikin Sport Jantung

Pasukan elite Indonesia.
Sumber :
  • Istimewa

Siap – Kehebatan pasukan elite TNI memang kerap menjadi sorotan dunia. Namun, untuk menjadi prajurit pasukan khusus tidaklah mudah. 

Jadi Perwira Kopassus, Letda Enzo Dapat Tugas Khusus di Markas Serda Ucok, Begini Isi Sumpahnya yang Menggelegar

Mereka harus menjalani latihan yang benar-benar gila dan dianggap mengerikan oleh banyak pihak luar. Bahkan, latihan dan pendidikan yang dilalui para prajurit pasukan elite ini "sangat dekat dengan nyawa".

Sejatinya sangat banyak jenis latihan-latihan mengerikan yang harus dijalani para prajurit pasukan elite TNI.

Terungkap! Lima Fakta Mengejutkan di Balik Penembakan Bos Rental oleh Oknum TNI

Berikut rangkuman tiga latihan mengerikan prajurit pasukan elite TNI yang disebut-sebut gila dan mengerikan.

1. Survival dan Siksaan ala Kopassus

Kodam I Bukit Barisan Gagalkan Aksi Begal di Jalan Lintas Medan - Binjai

Salah satu pasukan elite TNI yang disegani dunia adalah Kopassus. Korps baret merah ini memiliki standart latihan yang sangat tinggi dan bisa dianggap mengerikan.

Hal itu pernah dituliskan Mantan Kepala Staf TNI AD Jenderal (Purn) Pramono Edhie Wibowo yang pernah menjalani latihan Komando Kopassus dalam buku Pramono Edhie Wibowo dan Cetak Biru Indonesia ke Depan (2014).

Halaman Selanjutnya
img_title