Tanggapan Irwan Mussry Usai Diperiksa KPK Selama 4 Jam Atas Kasus Eko Darmanto, Singgung Jam Tangan

Irwan Mussry
Sumber :
  • Instagram @irwanmussry

Siap – Pengusaha sekaligus suami dari Maia Estianty, Irwan Mussry diperiksa sebagai saksi oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) atas kasus Eko Darmanto.

Keras, KPK Bakal Keluarkan Surat Perintah Penangkapan Hasto Jika Mangkir Lagi, Benarkah?

Irwan Mussry menjalani pemeriksaan oleh tim penyidik KPK pada Rabu, 20 September 2023.

Irwan Mussry diperiksa sebagai saksi atas dugaan penerimaan gratifikasi dan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) yang sebelumnya menjerat mantan Kepala Bea Cukai Yogyakarta Eko Darmanto.

Bareskrim Polri Sita Hotel Aruss Terkait Kasus TPPU Perjudian Online

Suami Maia ini mengaku sudah menyampaikan semua hal yang diketahui dirinya kepada tim penyidik KPK terkait dugaan penerimaan gratifikasi dan TPPU oleh Eko Darmanto.

"Semua berjalan baik, saya hanya memberikan keterangan mengenai ini," ucap Irwan setelah menjalani pemeriksaan selama 4 jam oleh KPK.

Terungkap, Ini Aktivitas Hasto Kristiyanto Usai Resmi Dijadikan Tersangka Oleh KPK

"Dan sisanya bisa memberikan keterangan kepada tim penyidik KPK, mungkin mereka yang akan memberikan keterangan," sambungnya.

Dirinya mengaku sudah tak mengingat kasus tersebut karena kejadian itu sudah lama terjadi.

Halaman Selanjutnya
img_title