Sahat Farida soal Penyerobotan Lahan SMAN 10 Depok: Pemkot Ini Malas atau Culas?

SMAN 10 Depok
Sumber :
  • Instagram @sman10depok

Lebih jauh dirinya mengingatkan, sebaiknya Pemerintah Kota Depok bersikap bijak atas pendidikan.

Depok Sama-Sama Berlari, Jurus Jitu Supian-Chandra Dongkrak Pariwisata di Kota Belimbing

"Pemerintah jangan males dong beli lahan. Jangan ngambil lahan sekolah untuk membangun fasilitas lainnya."

Pemerintah, masih kata Sahat, juga harus berani transparan, di mana saja ada lahan yang memang merupakan aset pemerintah kota.

Legislator PKB Singgung Ahlak Ririn yang Julurkan Lidah saat Debat Pilkada Depok: Keras Kepala

Kemudian pemerintah kota juga harus berani mengeluarkan uang untuk membeli lahan yang peruntukannya untuk fasilitas publik.

"Jadi bolak-balik uangnya bukan hanya untuk memperbaiki trotoar di Margonda," tegasnya.

Heboh Dugaan Pungli, Dewan PDIP Geruduk SMAN 2 Depok, Begini Faktanya

Sebagai informasi, kabarnya sebagian lahan SMAN 10 yang berada di Jalan Raya Curug, Kecamatan Bojongsari, Depok itu bakal digunakan untuk area kantor kelurahan setempat.