Bhabinkamtibmas Kelurahan Mangga Besar dan Tiga Pilar Jakarta Barat Bersatu Tangani Kasus ODGJ

Kepolisian dan TNI
Sumber :
  • Siap.Viva.co.id sumber: istimewa

Siap –Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Kelurahan Mangga Besar, Polsek Metro Tamansari, Aiptu Sumarno, bekerja sama dengan Tiga Pilar.

Hujan Deras dan Angin Kencang, Pohon Mahoni Tumbang di Depok Timpa Pengendara Motor

Melakukan evakuasi terhadap Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) yang tengah mengamuk di Jl. Kebun Jeruk 5, RT 06 RW 04, Kelurahan Mangga Besar, Kecamatan Tamansari, Jakarta Barat, pada Jumat 15 septembern2023

Kapolsek Metro Tamansari Polres Metro Jakarta Barat, Kompol Adhi Wananda, menyatakan bahwa tindakan cepat ini dilakukan setelah menerima laporan dari masyarakat tentang adanya ODGJ yang tengah mengamuk.

Tuntut Suswono Diadili, Laskar Santri Depok Turun ke Jalan: Ucapannya Melukai Umat Islam

"Respon cepat ini dilakukan dengan melakukan koordinasi petugas dari Departemen Sosial (Depsos) dan petugas P3 S Kodya Jakarta Barat," ujar Kompol Adhi Wananda.

Pasien ODGJ yang diidentifikasi sebagai SY, berumur sekitar 43 tahun, tinggal bersama Ayahnya di alamat Jl. Kebun Jeruk 5, RT 06 RW 04, Kelurahan Mangga Besar, Kecamatan Tamansari, Jakarta Barat.

Mengenal Sosok Mayjen Endi Supardi, Jenderal Ahli Tempur Komandan Korps Marinir

Dilaporkan bahwa SY telah melakukan aksi kekerasan fisik terhadap Ayahnya yang menyebabkan luka berdarah.

"Kami segera bertindak cepat dengan berkoordinasi dengan instansi terkait untuk segera melakukan evakuasi terhadap yang bersangkutan," tambahnya.

Halaman Selanjutnya
img_title