Detik-detik 64 Napi Biang Kerok Penjara Digelandang ke Nusakambangan, Begini Kelakuannya

Napi rutan dan lapas Sumut dipindah ke Nusakambangan
Sumber :
  • Istimewa

"Data tersebut menunjukkan lapas dan rutan di Sumatera Utara mengalami overcrowoded mencapai 217 persen," terang Deddy.

Dirinya menegaskan, bahwa Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan akan terus berupaya mewujudkan Asta Cita Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, salah satunya dengan pencegahan dan pemberantasan peredaran narkoba. 

Pemindahan 64 orang narapidana risiko tinggi (high risk) dari lapas dan rutan di

Sumatra Utara ke Nusakambangan ini merupakan langkah awal dari komitmen yang diwujudkan oleh Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan.

"Ke-depannya akan dilakukan pemindahan narapidana risiko tinggi (high risk) secara bertahap ke lapas wilayah Nusakambangan sebagai upaya mencegah dan memberantas peredaran dan penyalahgunaan narkoba serta penipuan online, khususnya di lapas dan rutan."