Jalan Terjal Persikad Ditangan Petahana Depok, Terlilit Utang hingga 'Tersandera' di Cirebon

Mantan Dirut PT Persikad Depok Adi Gunaya alias Adi Kumis
Sumber :
  • siap.viva.co.id

Kemudian Adi Kumis dipanggil oleh Yuyun, yang saat itu menjabat sebagai Wakil Wali Kota Depok. Pertemuan tersebut dihadiri Hasbullah dan Pradi, yang saat ini menjabat sebagai anggota DPRD Jawa Barat. 

Eks Aktivis ICW Bungkam Klaim Petahana Depok soal WUB: Kau Enggak Bisa Bohong Selamanya

"Karena katanya urusan ini yang bisa menyelesaikan cuma Adi Kumis. Alhamdulillah pada saat itu Persikad yang tadinya tertahan di sana (Cirebon) akhirnya bisa kembali ke Depok," tuturnya.

Adi kembali memastikan, bahwa sejak dipegang olehnya, Pemkot Depok di bawah kepepiminan Nur Mahmudi hingga Idris tidak pernah memberikan kontribusi untuk Persikad.

Jurnalis Asing Bocorkan Nasib Ahmed Al Kaf Usai Laga Kontroversi Timnas Indonesia vs Bahrain

Padahal, menurut Adi, Idris bisa menyelesaikan masalah Persikad lewat CSR. Karena selain sebagai wali kota, ia adalah komisaris di Bank BJB.

"Harusnya bisa, dia punya kewenangan untuk memberi rekomendasi CSR. Tapi nyatanya tidak pernah sama sekali." 

Kevin Diks hingga Verdonk Disorot FIFA Jelang Laga Timnas Indonesia vs Jepang, Kok Bisa?

Misi Kembalikan Persikad dari Purwakarta

Masalah rupanya tidak selesai di zaman Nur Mahmudi. Masalah keungan membuat Persikad terpaksa angkat kaki dari Depok. 

Srigala Margonda ditarik oleh Bupati Purwakarta yang saat itu dijabat Dedi Mulyadi, tepatnya sekira tahun 2015.

Halaman Selanjutnya
img_title