Kerap Kritik Pemerintah, Bambang Pacul: Rocky Gerung, Kebanyakan Teori

Potret Bambang Pacul
Sumber :
  • Istimewa

Siap –Kritikan pengamat politik Rocky Gerung terhadap pemerintahan Presiden Joko Widodo atau Jokowi mendapat sorotan menohok dari politisi senior Bambang Wuryanto atau kerap disapa dengan nama Bambang Pacul.

Heboh Fenomena Kampung Live Streaming, Netizen: Negara Ini Bakal Bubar Sebentar Lagi?

Disitat dari tayangan You Tube Total Politika, Bambang Pacul memulai perbincangan dengan mengaku bahwa dirinya adalah petugas partai.

"Saya Bambang Pacul, clear, saya petugas partai," ujar Bambang Pacul dalam tayangan tersebut.

Rocky Gerung Semprot Kelakuan Menteri Desa di Acara Ratu: Apa Nggak Gila Negeri Ini

Dalam perbincangan tersebut, Bambang Pacul juga mengungkapkan bahwa jika ilmu kehidupan itu tidak ada rumusnya dan menyinggung sosok Rocky Gerung yang kerap mengkritik Pemerintah.

"Rocky Gerung marah-marah sama pak Jokowi, sampai keluar kata-katannya. Itu karena Pak Rocky Gerung terlalu banyak baca buku, bukunya banyak dan terlalu banyak mengeluarkan teori jika ngomong," katanya.

Berhasil Nahkodai Indonesia Selama 10 Tahun, Om Ey: Hatur nuhun Pak Jokowi

"Jadi Ilmu kehidupan itu penting, sangat diperlukan dalam meniti karir," ucapnya.

Rocky Gerung menurit Bambang Pacul, terlalu banyak membaca buku sehingga lebih suka mengkritik.

Halaman Selanjutnya
img_title