BMKG Waspadai Dampak Hujan Badai di Beberapa Wilayah

BMKG Peringati Adanya Potensi Cuaca Ekstrim
Sumber :
  • pixabay

BMKG mengeluarkan peringatan level 2 - 3 karena cuaca masih belum membaik dengan kecepatan angin 20 - 25 knot/s dan ketinggian gelombang mencapai 2.5 meter.

Prakiraan BMKG Hujan bakal Landa Sebagian Kota Besar Indonesia Hari Ini

Berdasarkan laporan cuaca hingga Sabtu (9/3) pukul 19.00 WIB, baik di Pelabuhan Merak dan Bakauheni terjadi hujan ringan dengan gelombang sedang.