Mengenal Syafiq Danial, Duta Besar Shukaido Bawa Segudang Prestasi Dunia Karate Bareng Ryo Kiyuna

Syafiq Danial Shukaido Ambassador.
Sumber :
  • Istimewa

Kehadiran Syafiq dalam coaching klinik ini bukan hanya sekadar kesempatan untuk mengasah teknik dan keterampilan dalam karate, tetapi juga menjadi bukti komitmen kuatnya untuk terus belajar dari yang terbaik.

Shukaido International Karate Open Championship: Kolaborasi Indonesia-Malaysia Cetak Atlet Karate Dunia

Ryo Kiyuna sebagai salah satu pilar karate dunia, memberikan wawasan mendalam dan bimbingan langsung kepada Syafiq, membagikan rahasia keberhasilannya serta strategi-strategi yang membawa dirinya meraih puncak prestasi.

Dalam klinik ini, Syafiq tidak hanya mendapatkan keuntungan teknis, tetapi juga memperluas wawasan dan keterampilannya dalam menghadapi kompetisi-kompetisi tingkat internasional.

Keren! 20 Atlet Karate Junior Dojo Yonhub Depok Borong Sederet Prestasi, Ini Daftarnya

Dukungan Shukaido yang tak kenal lelah dalam membimbing dan mendukung karateka seperti Syafiq Danial mencerminkan visi dan misi yang kuat dalam membawa olahraga karate ke level global yang lebih tinggi.