Menilik Konsep Flyover Juanda, Jurus Walikota Supian Atasi Macet Depok hingga Simpang Cijago
Senin, 24 Maret 2025 - 14:41 WIB
Sumber :
- siap.viva.co.id
Sedangkan yang masuk Tol Cinere Jagorawi atau Cijago melintas di bawah flyover.
"Sehingga kalau dari Margonda mau terus ke Juanda engga kehambat yang baru keluar dari tol atau sebaliknya, yang keluar dari tol tidak harus berputar ke kiri atau kanan, dia bisa langsung ke kanan ke arah Margonda akan lebih cepat," jelasnya.
"Nah sekarang ini kan lewat Kinderfield, atau muter lewat depan Pesona Square, jauhkan putar baliknya. Nanti bisa langsung belok kalau flyover itu sudah selesai," sambung Supian.