Remaja Dianiaya Airsoft Gun Saat Bangunkan Sahur di Citeureup, Korban Luka Parah
Senin, 17 Maret 2025 - 15:11 WIB
Sumber :
- Ilustrasi
Usai kejadian, pelaku sempat membawa korban ke rumah sakit dengan bantuan tetangga. Namun, dua rumah sakit menolak korban karena luka yang cukup dalam dan membutuhkan penanganan khusus.
Baca Juga :
Terbongkar, Kondisi Vina Saat di Rumah Sakit Ternyata Masih Hidup, Dia Terus Minta Tolong..
Saat ini, kasus remaja di Citeureup yang ditembak airsoft gun telah ditangani oleh Polsek Citeureup. Sementara korban masih menjalani perawatan intensif di rumah sakit.
Pihak keluarga berharap pelaku segera ditangkap dan diproses secara hukum agar kejadian serupa tidak terulang kembali.
"Kami akan bawa kasus ini ke jalur hukum. Ini sudah keterlaluan," tegas Mukidi.