Menteri Erick Thohir Menyampaikan Bakal Menutup Stasiun Karet dalam Tahun Ini, Begini Alasannya

Erick Thohir Menyampaikan Bakal Menutup Stasiun Karet dalam Tahun Ini
Sumber :
  • istimewa

"Stasiun karet ditutup karena sudah dekat sekali dengan BNI City. Jadi, kalau orang yang mau ke Karet, dia tinggal jalan saja. Kan kita sudah buat yang selasarnya sampai ke BNI City. Sehingga trafiknya pun akan lebih cepat," imbuhnya.

Keras! Mentan Andi Amran Coret Biaya Cipika Cipiki Demi Petani hingga Copot 11 Pejabat

Adapun penutupan Stasiun Karet tengah dibahas dengan Kementerian Perhubungan (Kemenhub). Secara resminya, Stasiun Karet bakal ditutup apabila ditetapkan dalam Grafik perjalanan kereta api (Gapeka) 2025.

lebih lanjut, nantinya setelah operasional Stasiun Karet resmi ditutup, PT KAI hanya akan melayani kedatangan dan keberangkatan penumpang KRL di Stasiun BNI City.

Pengakuan Mentan Andi Amran Bongkar Modus Korupsi 11 Pejabat: 5 Menit Ngaku

sebagai informasi, Stasiun Karet yang berada di Jakarta Pusat tersebut melayani berbagai rute KRL Commuter Line, seperti Karet-Bekasi, Karet-Cikarang, Karet-Angke, Karet-Kampung Bandan, Karet-Manggarai, Karet-Tambun, dan Karet-Duri.