Hacker Bongkar Skandal Hakim Eko Aryanto Gegara Vonis Ringan Harvey Moeis, Begini Isinya

Hakim Eko Aryanto dan terdakwa korupsi timah Harvey Moeis
Sumber :
  • Istimewa

Siap – Hakim Pengadilan Tipikor Jakarta, Eko Aryanto tengah jadi sorotan publik usai menjatuhkan vonis ringan terhadap Harvey Moeis, terdakwa kasus korupsi timah senilai Rp 300 triliun.

Prabowo Ultimatum Hakim Gegara Vonis Ringan Koruptor: Jangan-jangan di Penjara Pakai AC

Adapun vonis yang diketok Hakim Eko Aryanto dan rekannya yakni 6,5 tahun penjara. 

Keputusan ini menuai sorotan banyak pihak, termasuk Presiden Prabowo lantaran dianggap jauh lebih ringan dibanding tuntutan jaksa yang sempat melayangkan 12 tahun penjara.

Jadi Sorotan Usai Vonis Harvey Moeis 6,5 Tahun, Segini Kekayaan Hakim Eko Aryanto

Adapun Hakim Eko Aryanto menilai tuntutan terhadap suami Sandra Dewi itu terlalu berat dibandingkan dengan kesalahannya sebagaimana kronologis perkara kasus korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah.

Nah kekinian, hal tersebut rupanya juga menuai reaksi akun hacker bernama @volt_anonym. 

Pentolan Forkabi Protes Nggak Ada Menteri yang Asli Betawi: Saya Menuntut Hak Itu

Tak tanggung-tanggung, hacker itu kembali mengunggah postingan yang cukup mencengangkan warganet tentang Harvey Moeis.

Ia memposting langsung nomor telepon serta data pribadi Moeis, di akun Instagram miliknya.

Halaman Selanjutnya
img_title