Kapolda Kalbar Meraih Penghargaan dari KPK Kategori Penyelesaian Perkara Tindak Pidana Korupsi
Kamis, 12 Desember 2024 - 19:31 WIB
Sumber :
- Istimewa
Diketahui, acara penyerahan penghargaan yang berlangsung di gedung KPK Jakarta tersebut, dibuka oleh Menkopolkam RI, Bapak Budi Gunawan, juga dihadiri oleh sejumlah Menteri, Pimpinan KPK dan pejabat tinggi Polri, Kejaksaan maupun instansi terkait lainnya.
Terkait penghargaan ini, Polres Ketapang terus berkomitmen memperkuat integritas, pengawasan internal dan kerjasama dengan instansi terkait untuk mencegah tindakan korupsi.
‘’Dengan adanya penghargaan ini, semakin memotivasi kami dan jajaran untuk terus memperbaiki diri, meningkatkan integritas, memperkuat pengawasan internal maupun eksternal, meningkatkan program pencegahan serta pengungkapan dan penyelesaian perkara tindak pidana korupsi,’’pungkasnya.