3 Destinasi Wisata Air Terjun Terbaik di Kalimantan Barat, Cocok Buat Liburan
- Instagram@riam_berawatn
Wisata alam Air Terjun Dait berada di Desa Sekendal, Kecamatan Air Besar, Kabupaten Landak, Provinsi Kalimantan Barat.
Jarak tempuhnya dari Pontianak sekitar 4 jam menggunakan jalan darat. Buka 24 jam dan ongkos tiket masuk Rp15 ribu.
Wisata Air Terjun Riam Dait dilengkapi dengan fasilitas, tempat kamping, penyewaan pelampung, kafe, mushola dan banyak spot untuk foto.
Air Terjun Riam Berasap
Destinasi wisata alam Air Terjun Riam Berasap berada di Desa Aruk, Kecamatan Sajingan Besar, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat.
Tempat wisata ini buka setiap hari dan masuknya gratis. Air terjun Riam Berasap dilengkapi dengan beragam fasilitas, seperti kantin, hotel, penginapan, kawasan offroad, toko suvenir, arung jeram, dan budi daya keramba.
Air Terjun Riam Setaggung