Deolipa Tegaskan Ayah Pegi "Kebal" dari Jeratan Kasus Vina Cirebon, Ini Dalilnya

Praktisi hukum, Deolipa Yumara soal Pegi di kasus Vina Cirebon
Sumber :
  • siap.viva.co.id

Ada 11 orang yang telah ditetapkan sebagai tersangka. Sebagian di antaranya bahkan telah menjalani masa hukuman. 

Belakangan kasus itu kembali jadi sorotan setelah filmnya viral hingga menyeret nama Pegi sebagai terduga dalang pembunuhan. Namun demikian, hingga kini perkara tersebut masih terus bergulir. 

Banyak pihak yang menduga, Pegi hanyalah korban salah tangkap dan tidak ada kaitannya dengan kasus pembunuhan itu.