Airlangga Tegaskan Rupiah Tidak Melemah, Dolar AS yang Bergoyang!
Rabu, 25 Oktober 2023 - 05:33 WIB
Sumber :
- Siap.Viva.co.id sumber tvonenews.com
Airlangga menekankan, PPN ditanggung pemerintah 100 persen sampai bulan Juni (2024), dan sesudah Juni sampai Desember tahun depan, 50 persen. Pokoknya untuk perumahan di bawah Rp2 miliar.
Sementara sektor manufaktur tidak mendapat insentif karena dinilai masih dalam kategori baik dan ekspansif untuk Purchasing Manager's Index (PMI), sektor tekstil menjadi fokus utama pemerintah.
Airlangga juga mengharapkan dukungan dari perbankan untuk mempermudah proses restrukturisasi sektor tekstil.