Tenang Barcelonista, Sejarah Membuktikan Barca Selalu Singkirkan Napoli

Barcelona vs Napoli
Sumber :
  • weltfussball.at

Bahkan Barcelona selalu menjadi batu sandungan untuk I Partinopei. Bagaimana tidak, laju klub asal Naples selalu dihentikan Barca.

Detik detik Kekalahan Dramatis Barcelona di Leg Kedua Semifinal Liga Champions, Gol Menit Akhir Jadi Penentu

Data Transfermarkt mencatat mereka pertama kali bertemu pada 16 besar Liga Champions musim 2019-2020. Leg pertama berakhir imbang 1-1.

Pada leg kedua Azulgrana mengamuk dengan menang 3-1. Dua musim berikutnya di Liga Europa, leg pertama kembali sama kuat dengan skor 1-1 di Camp Nou. Lalu terjadi hujan gol di stadion Diego Armando Maradona dengan skor 4-2 untuk tim tamu.

Pupus, Barcelona Gagal Raih Treble Winner, Inter Milan Melnggang ke Partai Puncak Liga Champions

Dan kali ini ada cerita serupa yang mengiringi leg kedua 16 besar Liga Champions di stadion Olimpic Lluis Companys. Seperti dua leg pertama sebelumnya skor sama kuat 1-1.

Jika sejarah terulang, maka Barcelona akan memenangkan pertandingan. Namun, jelas upaya kali ini tidak akan mudah.

Prediksi Duel Hidup dan Mati Barcelona vs Inter Milan di Leg Kedua, Tekanan Tandang Tetap Nyata?

Sebab Xavi tak bisa menurunkan skuat terbaik. Lima pemain kunci dipastikan absen karena cedera. Mereka adalah Ferran Torres, Frenkie de jong, Pedri, Alejandro Balde, dan Gavi.