Fiks, Trent Alexander-Arnold Bergabung dengan Real Madrid

Potret Trent Alexander - Arnold
Sumber :
  • Istimewa

Siap –Teka teki klub bek Liverpool Trent Alexander-Arnold di musim depan akhirnya terkuak, ia dikabarkan telah resmi bargabung dengan klub raksasa Spanyol Real Madrid.

Bursa Transfer: Chelsea Siap Curi Penerus Raul dan Busquets, Siapkan Dana Rp1,3 Triliun ke Madrid dan Barcelona

Diketahui, bek Liverpool itu akhirnya mengambil keputusan untuk mebinggalkan Anfield.

Real Madrid akhirnya mengumumkan secara resmi bahwa Alexander-Arnold kini resmi menjadi bagian dari mereka.

Prediksi Piala Dunia Klub 2025: Real Madrid Bukan Favorit Juara, Chelsea dan PSG Lebih Diunggulkan

Dalam laman resmi milik Real Madrid tertulis bahwa Los Blancos mengonfirmasi bahwa bek berusia 26 tahun itu resmi didatangkan dari Liverpool dan akan segera memperkuat tim.

"Real Madrid CF dan Liverpool FC telah mencapai kesepakatan untuk mendatangkan Trent Alexander-Arnold," tulis pernyataan resmi di laman resmi klub.

Tersingkir di Era Xabi Alonso, PSG Gercep Bajak Rodrygo untuk Musim Depan dari Real Madrid?

Dalam pengumuman tersebut juga Real Madrid juga menyatakan bahwa Alexander-Arnold menandatangani kontrak jangka panjang.

Bek Timnas Inggris itu mengikat diri dengan durasi enam tahun, yang berarti ia akan membela Los Blancos hingga 2031.

Halaman Selanjutnya
img_title