Sindiran Pedas Belanda: PSSI Salah Pilih Pelatih, Kluivert Harusnya Asisten Pastoor?

Belanda nilai Pastoor lebih layak dari Kluivert
Sumber :
  • Facebook/Timnas Indonesia Update

Sementara Patrick Kluivert, yang lebih dikenal sebagai legenda lapangan, hanya pernah menjadi pelatih kepala di Curacao (2015–2016), dengan hasil yang kurang menonjol (win rate di bawah 30 persen).

Makin Laris, Klub Milik Bos Djarum Como 1907 dan Venezia Berebut Rizky Ridho?

 

Meski demikian, popularitas dan jejaring internasional Kluivert diharapkan mampu mendongkrak eksposur Timnas Indonesia di kancah global.

Geger, Media China Bongkar Sosok 3 Pemain Naturalisasi Tambahan Timnas Indonesia, Tak akan Pernah Berakhir?