Sederet Fakta Mencengangkan Jairo Riedewald, Jebolan Ajax yang Digaet Timnas Indonesia

Jairo Riedewald digaet Timnas Indonesia
Sumber :
  • YouTube Sam Balbalan

Mulai dari U-15 hingga U-21. Pengalamannya di kompetisi internasional tentu akan menjadi nilai tambah jika dia bergabung dengan Timnas Indonesia. 

Kalahkan Ajax 3-0, Como 1907 Juara Como Cup 2025

Nah yang membuat banyak orang antusias adalah kabar bahwa Jairo Riedewald sangat tertarik untuk membela Timnas Indonesia.

Jika proses naturalisasinya berjalan lancar, maka publik akan melihatnya mengenakan seragam merah putih dan memberikan yang terbaik untuk negara Indonesia. 

Vietnam Dapat Angin Segar Jelang Final Lawan Timnas Indonesia di SUGBK

Untuk diketahui, pemiik nama lengkap Jairo Jocquim Riedewald adalah pemain sepak bola profesional yang bermain sebagai gelandang bertahan untuk klub Liga Pro Belgia, Royal Antwerp. 

Sebagai produk akademi muda Ajax, Riedewald menghabiskan empat musim di klub tersebut, di mana ia menjadi pemain kunci di bawah asuhan manajer Frank de Boer.

Wow! Nilai Transfer Luis Diaz Ternyata Bisa Bikin Pembinaan Garuda Muda Level Eropa