3 Ribu Suporter Jepang Bakal Penuhi GBK, Intip Peluang Timnas Indonesia Bungkam Raksasa Asia

Timnas Indonesia vs Jepang di laga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sumber :
  • YouTube Cetakgol IDN

Shin Tae yong menyebut punggawa Garuda Kurang konsentrasi pada saat China mencetak dua gol. 

Daftar Pemain Timnas Indonesia untuk Menghadapi Jepang dan Arab Saudi Resmi Diumumkan

"Dua gol itu terjadi karena kurangnya konsentrasi pada gol pertama kami seharus harusnya lebih fokus. Sedangkan untuk gol kedua itu adalah kesalahan dalam mengontrol bola," kritiknya.

Namun netizen menilai jika kekalahan Indonesia disebabkan karena Shin Tae yong yang salah menerapkan taktik. 

Tatap Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Turunkan 4 Penyerang Mewah dari Eropa

Coach Shin malah menurunkan pemain yang sebelumnya enggak pernah starter. Pelatih asal Korea Selatan ini memilih memainkan Shayne Elian Jay Pattynama, Nathan Tjoe-A-On (Chuaon), dan Asnawi. 

Shin Tae Yong malah mencadangkan Thom Jan Marinus Haye, Rizky Ridho dan juga Sandy Henny Walsh. 

Nggak Main-main, Pengusaha Top Korea Bekingi Timnas Indonesia Hadapi Jepang, Ini Sosoknya

Padahal ini merupakan pertandingan penting yang bisa menentukan nasib Garuda. 

Di sisi lain Shin Tae Yong menyebut Indonesia kurang beruntung dalam hal mencetak gol. 

Usut punya usut hal itu disebabkan karena penyerangan skuad Garuda yang dinilai kurang efektif. 

Halaman Selanjutnya
img_title