Malaysia Makin Syok, Timnas Indonesia Bakal Turunkan Striker Ajax saat Hadapi Bahrain

Pemain naturalisasi terbaru Timnas Indonesia
Sumber :
  • YouTube Live Skor IDN

Siap – Timnas Indonesia memiliki peluang yang cukup besar untuk berlaga di Piala Dunia 2026. Terkait hal itu, PSSI kabarnya bakal kembali melakukan naturalisasi pemain Eropa. 

Gacor di Kualifikasi Piala Dunia, Klub Italia Ngebet Rekrut Pemain Timnas Indonesia

Dilansir dari channel YouTube Live Skor IDN, peluang Timnas Indonesia menuju Piala Dunia 2026 sangat terbuka lebar karena hanya terpaut satu poin dari Australia di posisi kedua gruc C zona Asia. 

PSSI selaku federasi sepak bola Indonesia langsung bergerak cepat untuk menambah pemain-pemain berkualitas di dalam tim skuad Garuda. 

PSSI Sebut Rafael Struick bakal Gabung Skuad Garuda di ASEAN CUP 2024, Tapi .....

Salah satu posisi yang menjadi perhatian khusus PSSI adalah posisi di depan yang dirasa masih minim kontribusi dalam urusan mencetak gol. 

Terlihat, dari pertandingan melawan Jepang para pemain lini depan Timnas Indonesia beberapa kali mendapatkan peluang emas di muka gawang, namun tak ada satu gol pun yang bersarang ke gawang tim samurai biru itu. 

Bye bye Malaysia, Ini Perhitungan Timnas Indonesia Melenggang di Piala Dunia 2026

Meskipun sudah ada nama Rafael William Struick dan Ragnar Anthonius Maria Oratmangoen di lini depan Timnas Indonesia, namun peran kedua pemain tersebut lebih cocok melebar ke sisi sayap. 

Itu dengan harapan bisa melakukan penetrasi masuk ke dalam kotak penalti dan akhirnya bisa memberi umpan matang pada striker tunggal. 

Halaman Selanjutnya
img_title