Ketakutan Lawan Misi Balas Dendam Indonesia di GBK, Bahrain Minta Syarat Ini

Bahrain vs Indonesia jilid 2
Sumber :
  • YouTube Cerita Bola

"Kami akan membuat surat ke AFC yang menyatakan bahwa pertandingan tetap fair di Jakarta. Kami

OFA Ngamuk Wasit Ahmed Al Kaf Diserang, BFA Ngaku Situs Resmi dan Akun Medsosnya Diretas

akan menjamin keamanan dan kenyamanan tim Bahrain sebagai tamu," katanya dikutip pada Kamis, 17 Oktober 2024.

Arya menyampaikan, rombongan Bahrain tidak perlu khawatir bertandang ke Indonesia. Sebab menurutnya, bangsa ini menjunjung tinggi kesopanan terhadap orang lain. 

Ajaib, Peringkat Indonesia di FIFA Melesat Usai Hadapi Bahrain, China hingga Jepang Panik

"Bangsa kita ini bangsa yang ramah terhadap tamu. Jadi kenyamanan pasti diutamakan untuk mereka. Indonesia terkenal sebagai bangsa yang ramah, apalagi Indonesia sudah membuktikan jadi tuan rumah Piala Dunia U-17 2023 dengan baik aman dan nyaman." 

Sebelumnya BFA terkejut mendapatkan serangan siber hingga ancaman pembunuhan dari netizen Indonesia imbas aksi kotroversi wasit Ahmed Al Kaf yang dinilai menguntungkan Bahrain dalam laga putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026. 

Tak Tahan Dihujat, Warga Oman Minta Perlindungan FIFA dan AFC Imbas Kelakuan Wasit Ahmed Al Kaf

FA Bahrain sangat terkejut dengan banyaknya ancaman pembunuhan terhadap pemain. Asosiasi sepak bola Bahrain itu menyatakan, bahwa ini adalah hal yang begitu jauh dari sportivitas dalam olahraga. 

Mereka menyatakan tidak ingin membawa para pemain dan staf ke dalam situasi yang lebih berisiko. 

Halaman Selanjutnya
img_title