Sebut Wawalkot Dungu soal Kisruh Damkar Depok, Ikra: Ya Logikanya Begitu

Anggota DPRD Depok, Ikravany Hilman soal damkar
Sumber :
  • siap.viva.co.id

"Gini, kelakuan Sandi itu enggak ada urusannya dengan kepentingan publik secara langsung. Kalau misalnya tadi itu, benar enggak dia ngomong ke media sosial bukannya di internal, misalnya gitu," ucap Ikra.

Nah, Lho! Tiba-tiba PKS Usul Heru Budi sebagai Pj Gubernur DKI Jakarta, Ada Apa?

"Nah itu, soal-soal itu, itu bukan soal yang berkaitan langsung dengan keperluan publik," sambungnya.

Ikra berpendapat, keperluan publik adalah benar enggak Damkar Depok memiliki persoalan yang seperti itu. 

Survei Pilkada Depok: Supian Suri-Chandra Rahmansyah Unggul Telak, Petahana Tertinggal Jauh

"Karena kita pingin damkarnya bagus, siap kapanpun untuk menjaga warga Kota Depok, gitu kan. Nah, ini yang luput gitu loh dari pernyataannya itu." 

Bahkan menurut Ikra, sampai hari ini nyaris tidak ada bantahan yang subtantif dari pemerintah kota tentang informasi yang disampaikan oleh salah satu anggota Damkar Depok tersebut. 

Imam PDIP Sindir Pemkot Depok yang Pamer Penghargaan: Ketinggalan Zaman!

"Nah, jadi ketika saya bilang pernyataan dungu ya logika pernyataannya gitu." 

Politisi PDI Perjuangan tersebut mengungkapkan, bahwa pernyataan nyeleneh bukan kali pertama dilontarkan seorang wakil kepala daerah di Kota Depok.

Halaman Selanjutnya
img_title