Siap siap, Pendaftaran Seleksi Sekolah Kedinasan Segera Dibuka, Ini Daftar Formasi yang Tersedia

Potret ilsutrasi
Sumber :
  • Istimewa

Siap –Bagi anda yang berniat untuk mengikuti seleksi sekolah kedinasan tahun angaran 2024 siap siap, pasalnya pelaksanaan pendaftaran seleksi bakal dilakukan melalui portal SSCASN BKN dan segera dimulai pada 15 Mei nanti.

Catat, Begini Cara Cek Hasil Pengumuman Seleksi PPPK 2024

Untuk tahun ini Pemerintah melalui Panitia Seleksi Nasional atau Panselnas mengalokasikan total formasi Sekolah Kedinasan berjumlah 3.445 formasi yang akan diikuti oleh 8 (delapan) Kementerian/Lembaga penyelenggara Sekolah Kedinasan.

Berikut rinciannya:

Resmi Dihapus Per 1 Januari 2025, Begini Nasib Tenaga Honorer Tidak Lolos Seleksi

Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN BIN) sebanyak 400 formasi.

Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN Kemendagri) sebanyak 721 formasi.

Supian-Chandra Siapkan Bimbel Gratis untuk Anak Depok Masuk Sekolah Kedinasan, Lulus Auto PNS

Politeknik Keuangan Negara (PKN STAN) sebanyak 722 formasi.

Sekolah Tinggi Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (STMKG BMKG) sebanyak 120 formasi.

Halaman Selanjutnya
img_title