Demokrat-PAN Kompak Dukung SS Jadi Calon Wali Kota Depok

Supian Suri (SS) maju di Pilkada Depok
Sumber :
  • siap.viva.co.id

Sebagai putra daerah yang saat ini menjabat sebagai Sekda Depok, SS berjanji akan berkolaborasi dengan banyak pihak jika diberi kesempatan menjadi wali kota.

Legislator PKB Desak Pemkot Depok Akhiri Kerjasama Metro Stater: 17 Tahun Bukan Waktu yang Pendek

"Membangun Kota Depok perlu urun rembug dan kolaborasi semua pihak, karena itu kunci untuk membangun Depok yang maju dan sejahtera," katanya.

Dukungan PAN

Penampakan Metro Stater, Proyek Rezim PKS yang Mangkrak 17 Tahun di Kota Depok

Sementara itu, Ketua DPD PAN Depok, Igun Sumarno mengaku optimis memenangkan SS pada Pilkada Depok 2024. 

Penegasan tersebut disampaikan Igun ketika menyambut kehadiran Supian Suri di markas DPD PAN Depok, Jalan Boulevard, GDC, Jumat, malam, 26 April 2024.  

Keras, Begini Kata Wakil Walikota Soal Mega Proyek Metro Starter yang Mangkrak 17 Tahun, Tidak Ada Lagi Addendum!!

"Jadi gini, kita mencari calon wali kota kan harus jadi, bukan hanya calon tetapi jadi wali kota. Saya tidak usah melihat media survei kalau untuk SS ini," ujar Igun.

Igun menambahkan popularitas SS saat ini sudah tak diragukan lagi. 

Halaman Selanjutnya
img_title