Tak hanya Indonesia, Ternyata Lima Negara Ini Punya Tradisi Mudik

Damri buka layanan tiket untuk mudik Lebaran 2024
Sumber :
  • Istimewa

4. Mesir

Ketika Era Baru Timnas Indonesia Bikin ASEAN Panik, Malaysia Kebakaran Jenggot hingga Vietnam Ngomong Begini

Ilustrasi mudik di Mesir.

Photo :
  • Istimewa

Berbeda dengan Indonesia yang menjadikan Idulfitri sebagai hari besar, di Mesir sebaliknya, Idulfitri dirayakan biasa saja sedangkan Iduladha menjadi perayaan yang cukup meriah.

Malaysia-Vietnam Makin Kepanasan, Timnas Indonesia Bak Tim Eropa Dalam Sekejap, Kok Bisa?

Karena itu, tak heran kalau musim mudik di Mesir terjadi menjelang Iduladha. Meskipun ada juga beberapa masyarakat Mesir yang sengaja pulang kampung saat Idulfitri.

5. Tiongkok

Ikut Lakukan Naturalisasi, Media Belanda Sebut Malaysia Nyontek Strategi Indonesia?

Ilustrasi mudik di Tiongkok.

Photo :
  • Istimewa

Meski menjadi negara yang minoritas muslim, bukan berarti Tiongkok tidak menjalani tradisi mudik. Di sana banyak para perantau yang melakukan aktivitas tersebut. Bedanya mereka melaksanakan mudik menjelang Imlek.

Halaman Selanjutnya
img_title