Bukan Main! Kapolri Sampaikan Kriteria Pemimpin Ideal, Siapakah yang Bisa Melanjutkan Estafet

Kapolri Jendral Listyo sigit Prabowo
Sumber :
  • Humas polri

Siap –Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengemukakan pandangannya terkait adanya perbedaan pendapat dalam pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.

Geger, Akun Facebook Vina Cirebon Mendadak Aktif dan Minta Pertolongan Kapolri, Kami Diancam...

Dalam acara Perayaan Natal Mabes Polri 2023, Kapolri menegaskan pentingnya mencari pemimpin yang mampu melanjutkan estafet kepemimpinan, bukan sekadar memperbesar perbedaan yang dapat memunculkan konflik.

"Dalam mencari pemimpin, yang kita butuhkan adalah sosok yang dapat meneruskan estafet kepemimpinan. Kita tidak boleh terjerumus pada konflik akibat perbedaan pendapat," tegas Kapolri.

Kapolri Ajak Masyarakat Rayakan Learan Kurban dengan Jaga Semangat Toleransi Kebinekaan

Selain itu, Kapolri turut mengajak semua pihak, termasuk tokoh lintas agama, untuk ikut serta dalam menciptakan "cooling system" selama Pemilu 2024.

 Menurutnya, penting untuk menjaga suasana agar tetap kondusif dan mencegah potensi konflik.

Sentil Kemunduran Demokrasi di Indonesia, Guru Besar UI Sebut Hukum Jadi Alat Politik Penguasa

"Dengan kehadiran berbagai tokoh agama di sini, saya titipkan pesan untuk menciptakan 'cooling system'. Hal ini sangat penting agar kita dapat menjaga persatuan dan kesatuan di tengah perbedaan pendapat yang ada," ungkap Kapolri.

Sigit menambahkan bahwa Polri memiliki tugas berat dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat selama pemilu, terutama di tengah perbedaan pilihan politik. 

Halaman Selanjutnya
img_title