Debat Perdana Calon Presiden 2024: Aturan Ketat KPU RI, Hanya 60 Detik untuk Respon Antar Capres

Kolase foto
Sumber :
  • Viva.co.id

Siap –Komisi Pemilihan Umum (KPU) Republik Indonesia (RI) telah menetapkan aturan ketat untuk debat perdana calon presiden (capres) 2024 yang akan digelar pada Selasa, 12 Desember 2023.

Menteri BUMN bakal Rombak Direksi dan Komisaris BUMN, Ini Alasannya

Prabowo dan gibran

Photo :
  • Tvonenews
 

Dalam debat yang berlangsung di Kantor KPU RI, masing-masing capres hanya diberikan waktu 60 detik atau satu menit untuk saling menanggapi.

Lembaga Kajian Nawacita Ungkap Cara RI Keluar dari Krisis Likuiditas Akibat Rusia vs Ukraina

Ketua KPU RI, Hasyim Asy'ari, menjelaskan bahwa para capres memiliki kesempatan untuk saling menanggapi pada segmen 2, 3, 4, dan 5 debat. Setiap segmen tersebut dilengkapi dengan sesi tanya jawab yang akan dipandu oleh moderator.

Potret paslon Presiden Ganjar-Mahfud MD

Photo :
  • Istimewa
Kisruh PIK 2, Muannas Alaidid Sebut Kasus Said Didu Seperti Buni Yani: Jangan Mau Dibohongin

"Hanya 60 detik, berarti 1 menit. Itu terus berulang seperti itu," ujar Hasyim Asy'ari, menekankan ketatnya batasan waktu dalam perdebatan. Sesi saling menanggapi dimulai setelah satu capres selesai memberikan jawaban atas pertanyaan moderator.

Halaman Selanjutnya
img_title