Bambang Pacul Soroti Klaim Cak Imin terkait Kursi Menhan: Susah Bayangin!

Bambang pacul
Sumber :
  • Total politik

Mengomentari klaim Cak Imin terkait kursi Menhan, Pacul berkelakar.

PDIP Ingatkan Presiden Prabowo Hati-Hati pada Jokowi, Guntur Sebut Punya Jejak Pengkhianat

 "Susah juga kalau Cak Imin jadi Menhan ini. Agak sulit, saya aja bayangkan Cak Imin jadi cawapres aja bingung. Saya ngomong jujur, kita kenal di Jogja dulu. Terus di PMII, jauh junior saya."

Pacul menutup pembahasannya dengan mempertegas bahwa iklim politik yang dinamis selalu diwarnai kontradiksi, namun tetap menyiratkan optimisme terhadap keharmonisan antar sesama anak bangsa.

Begini Reaksi Cak Imin Ketika Presiden Prabowo Tawarkan Masuk Koalisi Permanen